Bussiness
BUSSINESS UNIT

LAYANAN TRANSPORTASI DARAT
Unit bisnis ini berkedudukan di Batu Tengah, RT 02, RW 13, Baturetno, Wonogiri ini pada awalnya didirikan pada tahun 1952 dengan nama ISMO, sudah beroperasi selama lebih dari 30 tahun, yang menjadi PO tertua di Kabupaten Wonogiri
LAYANAN PENJUALAN BBM
Merupakan unit bisnis kedua yang didirikan keluarga Soemarmo untuk menunjang bisnis transportasi darat, yaitu dengan di dirikannya PT SOEMARMO dengan AKTA Pendirian No. 37, tanggal 28 Februari 1969, oleh Notaris TAN BIANG TJONG, SH. Yang mana PT. Soemarmo ini beralamat di Kec. Baturetno, Kab. Wonogiri


LAYANAN PENJUALAN LPG
Tahun 1954 Bapak Soemarmo memiliki usaha di bidang Distribusi Minyak tanah bersubsidi. Di bawah naungan PT. Gunung Sewu. Kemudian berkembang pesat yang memiliki wilayah penyaluran di Kabupaten Wonogiri, Karanganyar, Surakarta, Boyolali, Gunung Kidul.
LAYANAN KESEHATAN
Merupakan hasil ekspansi ISMO Grup kedalam bidang Kesehatan untuk merespon kebutuhan mendasar masyarakat dengan membuka Klinik Pratama dan Perawatan serta Apotik di Jl. Raya Solo – Pacitan, No. 2, Batu Tengah, RT 02, RW 11, BaturetnoWonogiri Jawa tengah. Mengacu kepada Akta No. 124 tanggal 31 Maret 2021 yang dibuat dihadapan Notaris Sunarto, S.H. di Kabupaten Wonogiri.

SUBSIDIARY REGION
Wilayah Operasional bisnis yang utama masih berpusat di Wonogiri dan di beberapa kota
daerah Jawa Tengah.
